hai sahabat blogger, pasti pengen kan punya blog yang favicon nya lain dari yang lain..iya dong pastinya,kali ini aku mau share ni cara-cara mebgganti favicon pada blog kita.. Sebelumnya apa sih favicon itu? ehm...Favicon adalah icon yang terdapat pada Address Bar browser kita yang diatas itu lhoo.
mengganti favicon icon pada address bar di blogspot blogger, biar blog kita terlihat keren selain itu
Icon favicon pada address bar juga berfungsi sebagai ciri / identitas dari sebuah situs. Pasti pengen kan biar blog kita terlihat lebih keren dan profesional? Baiklah langsung saja kita untuk mengganti favicon ini.
Untuk mengganti favicon ini caranya cukup mudah, kita hanya menambahkan kode ke dalam template blog kita.
berikut langkah langkahnya:
1. Login Blogger
2. Pada Dasbor pilih -> Template -> Edit HTML.
3. Setelah itu cari kode </head>.
4. Kalo udah ketemu, masukkan kode ini diatas kode </head>
<link href='alamat gambar icon' rel='icon' type='image/x-icon'/>
5. Ganti alamat tersebut dengan URL gambar. Jadi hasilnya bakal seperti ini.
<link href='http://static.cbox.ws/smilies/1/biggrin.gif' rel='icon' type='image/x-icon'/>
Itu hanya contoh saja, untuk iconnya terserah kreasi dan kesukaan kamu aja.
Kalau kamu bingung ataupun malas untuk mencari gambar icon, ini aku kasih URL link gambar yang siap pakai.
kumpulan favicon untuk blogger http://img98.imageshack.us/img98/9617/image3cr0.gif
kumpulan favicon untuk blogger http://img134.imageshack.us/img134/633/image4hx4.gif
kumpulan favicon untuk blogger http://img100.imageshack.us/img100/4658/image12du2.gif
kumpulan favicon untuk blogger http://img264.imageshack.us/img264/7575/image16kn8.gif
selain itu masih banyak lagi lhohh..gimana?tertarikmau ganti favicon pada blog kamu??selamat mencoba yyaa :)
Monday, 18 May 2015
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Powered by Blogger.
0 comments:
Post a Comment